Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Bertemu Timnas Indonesia, Pelatih Australia Langsung Kirim Psywar
Ini dilakukan karena Erick ingin timnas Indonesia bisa mendapat kekuatan tambahan saat tampil di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia nanti.
Dengan adanya dukungan dari pemain ke-12 tentu saja diyakini bisa menambah semangat para pemain.
Untuk itu, ia meminta agar semua pihak bisa mendukung dengan baik dan juga suporter pun berdatangan ke stadion.
"Yang paling penting, kita persiapkan timnas dengan maksimal dan mohon dukungan dari semua pihak," kata Erick.
"Ayo kita Merah Putih ke stadion saat Indonesia bertanding," tuturnya.