Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, Director and Strategic Partnership, Grab Indonesia, Kertapradana, menjelaskan pihaknya tergerak untuk ikut serta karena berkembangnya gim daring di kalangan anak muda.
"Kami menyadari bahwa gim daring semakin berkembang dan diminati dari tahun ke tahun terutama di kalangan anak muda," ujar Kertapradana.
"Semoga dukungan kami dapat menjadi penyemangat bagi komunitas gaming di tanah air dan selamat bertanding untuk seluruh pemain."
Para pemain dan tim yang berminat dapat mendaftar melalui situs resmi Liga Esports Nasional mulai 27 Juni 2024.
Informasi lebih lanjut mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran dapat ditemukan www.garudaku.com.
Baca Juga: ONE Championship - Superlek Tak Sabar Berbagi Panggung dengan Liam Harrison di ONE 168: Denver