Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Shin Tae-yong Setelah Resmi Perpanjang Kontrak di Timnas Indonesia Hingga 2027

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 28 Juni 2024 | 21:00 WIB
Saat para pemain Timnas U-23 Indonesia merayakan selebrasi dengan mengangkat pelatih Shin Tae-yong seusai skuad Garuda Muda dipastikan lolos ke semifinal Piala Asia U-23 2024. (THE-AFC.COM)

Selain itu, dia sudah membangun pondasi yang cukup solid sejak empat tahun lalu.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat menyapa para penonton di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Terdekat dia akan memimpin timnya berlaga di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan China akan jadi lawan yang sudah menunggu di depan mata.

Mimpi untuk membawa Indonesia berlaga di Piala Dunia tentunya jadi motivasi bagi semua pemain dan staf pelatih.

Selanjutnya, skuad Garuda juga sudah memastikan diri akan berlaga di Piala Asia 2027 dan jadi satu-satunya wakil ASEAN yang sudah mengunci satu tempat.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P