Satu Grup di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Pelatih China Waspadai Pencapaian Timnas Indonesia Setahun Terakhir

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 29 Juni 2024 | 14:20 WIB
Pelatih Timnas China, Branko Ivankovic. (The-AFC.com)

Dirinya bakal mengandalkan pemain muda untuk laga-laga kompetitif.

Branko Ivankovic akan berjuang keras agar timnya bisa bicara banyak.

"China harus mencoba menunjukkan yang terbaik," ujar Ivankovic.

"Kami mengubah beberapa pemain di tim China."

"Menggunakan para pemain muda berdarah segar dan ingin melakoni laga kompetitif, seperti melawan Jepang, Australia, dan Indonesia."

"Di sepak bola, semuanya harus menunjukkan di atas lapangan sebagai tim yang lebih baik," tutupnya.