Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Gol tersebut berawal dari sepakan pojok yang diambil oleh Andre Oktaviansyah.
Bola hasil umpan Andre mampu disambut oleh Rashid untuk mencetak gol dengan kepalanya.
Persebaya memimpin 1-0 atas Persibo.
Bola hasil sepakan Bruno Moreira masih membentur tiang gawang Persibo pada menit ke-75.
Bruno Moreira akhirnya bisa membobol gawang Persibo pada menit ke-85.
Berdiri bebas di dalam kotak penalti Persibo, Bruno melepaskan tendangan keras yang membuat bola menghujam masuk ke gawang lawan.
Persebaya memimpin 2-0 atas Persibo.
Setelah gol ini, wasit sempat menghentikan sementara pertandingan karena terdapat banyak flare yang dinyalakan oleh suporter.
Tak berselang lama, laga ternyata sudah diakhiri.
Persebaya sukses mengalahkan Persibo dengan skor 2-0.