Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Draft Jadwal 34 Pertandingan Persib Bandung di Liga 1 2024/2025 - Waktunya Maung Bandung Pertahankan Gelar

By Lukman Adhi Kurniawan - Senin, 8 Juli 2024 | 19:30 WIB
Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanussa sedang bersuka cita mengangkat trofi Liga 1 2023 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Jumat (31/5/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Pelatih Persib Buka Suara soal Alberto Rodriguez yang Membelot ke Klub India

Bojan Hodak menjelaskan, tugas Persib kali ini akan lebih menantang.

Bermain melawan tim-tim kuat Asia tentunya membutuhkan persiapan yang baik.

Dia optimis mereka bisa mendapatkan hasil maksimal di ACL2 dan Liga Indonesia.

"Kami mempunyai laga di liga dan AFC Champions League 2."

"Jadi akan banyak pertandingan dan saya rasa kami siap untuk itu," tegas Bojan Hodak dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub

Draft jadwal Persib Bandung di Liga 1 2024/2025

1. 9/8/2024, Persib Bandung vs PSBS Biak, Stadion Si Jalak Harupat, 19.00 WIB

2. 9/8/2024, Dewa United vs Persib Bandung, Stadion Si Jalak Harupat, 19.00 WIB.

3. 25/8/2024, Persib Bandung vs Arema FC, Stadion Si Jalak Harupat, 19.00 WIB.