Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kiper berusia 25 tahun tersebut memang memiliki dua kewarganegaraan, yakni Belanda dan Indonesia.
Pernah bermain untuk Timnas U-18 dan U-19 Belanda, Paes melanjutkan penampilannya di tim nasional senior Negeri Kincir Angin pada Maret 2019 dengan mengoleksi 6 laga.
Namun, pada 30 April lalu, Paes resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI) usai menjalani pengambilan sumpah di Jakarta.
Paes diambil sumpahnya sebagai WNI di Aula Kanwil Kemenkumham, DKI Jakarta.