Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Jeje mengaku bahwa Shin Tae-yong memilih bercerita apa adanya tentang situasi tim.
Pelatih asal Korea Selatan tersebut selalu jujur dalam menyampaikan situasi di dalam internal timnya.
"Saya kasih tahu apa adanya," ujar Jeje.
"Dia tidak pernah mengubah-ubah."
"Suasana yang ada itu disampaikan," ujarnya.
Salah satu kritikan yang paling pedas ke Shin Tae-yong datang dari Tommy Welly atau kerap disapa sebagai Bung Towel.
Bung Towel kerap melontarkan kritik pedas atas Shin Tae-yong dan Timnas Indonesia.
Baca Juga: Calon Lawan Timnas Indonesia Mulai Gelar TC dan Siapkan 2 Laga Uji Coba di Eropa
Jeje mengaku bahwa Shin Tae-yong tidak mempermasalahkan kritik dari manapun.
"Dia kan salah satu pengamat ya," ujar Jeje.