Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Cicipi Level Senior, Beckham Putra Incar Tempat di Timnas Indonesia untuk Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Abdul Rohman - Minggu, 14 Juli 2024 | 12:15 WIB
Gelandang timnas U-22 Indonesia, Beckham Putra Nugraha (tengah), sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Yang tentunya pasti akan lebih berat," kata Beckham.

"Karena mungkin tim lain juga pasti persiapannya bakal lebih matang," sambung pemain berpostur 173 cm tersebut.

Dia menambahkan, perubahan komposisi pemain asing usai kepergian Alberto Rodriguez dan Stefano Beltrame pasti akan berpengaruh terhadap chemistry tim.

"Karena tim Persib juga sudah ditinggalkan Alberto (Rodriguez) sama Stefano (Beltrame) juga," ujar Beckham.

"Jadi kita pastinya akan adaptasi kembali," ujarnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P