Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dua tim lainnya yakni Bahrain dan China mengalami kenaikan satu peringkat.
Bahrain naik ke peringkat 80 dunia, China naik ke posisi 87.
Timnas Indonesia juga mengalami kenaikan satu peringkat ke posisi 133 dunia.
Tim besutan Shin Tae-yong itu memulai perjuangan di putaran ketiga dengan bertandang ke markas Arab Saudi di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, 5 September 2024.
Setelah itu, timnas Indonesia menjamu Australia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, 10 September 2024.
Baca Juga: ASEAN Cup U-19 2024 - Reaksi Kapten Australia Lihat Pohon di Tribune Stadion Gelora 10 November
Pada 10 Oktober 2024, Indonesia bertandang ke markas Bahrain di Bahrain National Stadium.
Kemudian timnas Indonesia kembali menjalani laga tandang ke China pada 15 Oktober 2024.
Pada 14 November 2024, timnas Indonesia menjamu Jepang, lima hari setelahnya menjamu Arab Saudi.
Tahun 2025 pada 20 Maret, Indonesia bertandang ke Australia,