Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Duel antara Persib vs PSBS Biak akan menjadi partai pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Persib berstatus sebagai juara Liga 1 2023/2024.
Pada partai final championship series Liga 1 2023/2024, Persib sukses membungkam Madura United lewat agregat 1-6.
Sedangkan PSBS merupakan kampiun Liga 2 2023/2024.
PSBS Biak pada laga puncak menang dengan agregat 0-6 atas Semen Padang FC.