Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup U-19 2024 - Pelatih Australia Nggak Mau Beri Jawaban Emosional soal Blunder Kipernya yang Bikin Gagal ke Final, Apa Katanya?

By Metta Rahma Melati - Minggu, 28 Juli 2024 | 09:20 WIB
Pelatih Timnas U-19 Australia Trevor Morgan saat menghadari pre-match press conference di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (17/7/2024) siang WIB. (TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM)

Selanjutnya, Australia akan menghadapi Malaysia pada laga perebutan tempat ketiga.

Pertandingan itu digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Senin (29/7/2024) pukul 15.00 WIB.

Baca Juga: Reaksi Erick Thohir Usai Timnas U-19 Indonesia Taklukkan Malaysia dan Melaju ke Final

Malaysia gagal ke final setelah kalah tipis dari timnas U-19 Indonesia pada Sabtu (27/7/2024) malam.

Tim Harimau Muda Malaya itu kebobolan oleh gol Alfharezzi Buffon pada menit ke-78.

Sementara itu, laga final antara Thailand vs timnas U-19 Indonesia digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Senin (29/7/2024) pukul 19.30 WIB.

Thailand sudah lima kali menjuarai turnamen yang sebelumnya bernama Piala AFF U-19 pada edisi 2002, 2009, 2011, 2015, dan 2017.

Indonesia baru sekali yakni pada edisi 2013.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P