Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Mengirimi saya pesan di Instagram, untuk semua fans yang hadir di stadion, terima kasih."
"Saya cinta kamu semua," tutupnya.
Kini koleksi trofi ASEAN Cup U-19 timnas U-19 Indonesia menjadi dua.
Timnas U-19 Indonesia kali pertama menjadi kampiun ASEAN Cup U-19 yang sebelumnya bernama Piala AFF U-19 pada 2013.
Kala itu, timnas U-19 Indonesia yang juga dibesut Indra Sjafri menang 7-6 atas Vietnam lewat drama adu penalti di partai final.