Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mandiri 3x3 Indonesia Tournament Menuju Regional Jawa Berlangsung Ketat

By Alif Mardiansyah - Minggu, 4 Agustus 2024 | 07:00 WIB
Suasana laga Mandiri 3x3 Indonesia Tournament Regional Jabodetabek di The Forum Sports Hub, Bintaro, Tangerang Selatan, Sabtu (3/8/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Lumayan oke," ucap Rizal soal persaingan antartim.

"Tidak terlalu mudah. Lumayan menantang lawannya."

Tak hanya ketat, jumlah peserta Mandiri 3x3 Indonesia Tournament terbilang membludak.

Baca Juga: Jay Idzes Makin Laku di Bursa Transfer Liga Italia, Tetangga AC Milan Ikut Incar Bek Timnas Indonesia

Beberapa calon peserta bahkan ada yang ditolak.

"Partisipasi dalam turnamen ini begitu tinggi. Sampai beberapa ada yang kami tolak," ujar Azwan Karim.

"Alhamdulillah Mandiri 3x3 sudah mendapatkan perhatian teman-teman pencinta basket."

Baca Juga: Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 - Sebagian Netizen China Tidak Senang He Bing Jiao Kalahkan Juara Bertahan, Chen Yu Fei Akui Kelemahannya

Hasil Final Mandiri 3x3 Indonesia Tournament Play In Jabodetabek :

  • Kelompok umur 15 tahun putra: Harsh 13-5 Ambition.
  • Kelompok umur 18 tahun putra: Handsome Boys 13-14 Gorillaz A.
  • Kelompok umur 23 tahun putra: BLheadshoes 12-11 PPC Alpha.
  • Kelompok umur 12 tahun mix: The Bees 13-4 ELS Academy

Pelaksanaan Regional Jawa Mandiri 3x3 Indonesia Tournament :

  • Jabodetabek (The Forum Sports Hub, Bintaro) - 3 Agustus 2024.
  • Jawa Barat (Elite Arena, Bandung) - 4 Agustus 2024.
  • Jawa Tengah (GOR SMA Warga, Solo) - 10 Agustus 2024.
  • Jawa Timur (GOR UNESA, Surabaya) - 11 Agustus 2024.
  • Jakarta (Citos Cilandak, Jakarta Selatan) Final - 17 Agustus 2024.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P