Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Batal di Surabaya, Timnas Indonesia Vs Australia Digelar di SUGBK September Mendatang

By Bagas Reza - Selasa, 6 Agustus 2024 | 09:39 WIB
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat, berduel dengan gelandang Timnas Australia, Jackson Irvine, pada babak 16 besar Piala Asia 2023 di Jassim Bin Hamad Stadium, Minggu (28/1/2024). (TWITTER.COM/SOCCEROOS)

"Kami belum bisa pastikan itu."

"Tapi kemungkinan-kemungkinan bermain di SUGBK itu ada," tambahnya.

Baca Juga: Nico Williams Masih Diam, Barcelona Sulit Tembus Dinding Keluarga

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sekretaris Jendral PSSI, Yunus Nusi, saat ditemui di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (5/7/2024).

Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia mulai digelar pada 5 September 2024 sampai 10 Juni 2025.

Sebelum melawan Australia di SUGBK, pasukan Shin Tae-yong akan bertandang ke Arab Saudi pada 5 September 2024 lebih dulu.

Timnas Indonesia akan menjalani 10 pertandingan dengan format lima kandang dan lima tandang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P