Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal SEA V League 2024 - Saatnya Farhan Halim dkk Pertahankan Status Raja ASEAN

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 13 Agustus 2024 | 00:00 WIB
Pemain tim nasional bola voli Indonesia mengalahkan Filipina dalam putaran kedua SEA V League 2023 di Santa Rosa Multi-purpose Complex, Laguna, Filipina, 29 Juli 2023. (SEAVLEAGUE.COM)

Jumat (16/8/2024)

15.00 WIB - Indonesia vs Thailand

18.00 WIB - Filipina vs Vietnam

Sabtu (17/8/2024) 

15.00 WIB - Thailand vs Vietnam

18.00 WIB - Indonesia vs Filipina

Minggu (18/8/2024)

15.00 WIB - Indonesia vs Vietnam

18.00 WIB - Filiipina vs Thailand

DAFTAR PEMAIN TIMNAS PUTRA DI SEA V LEAGUE 2024

  1. Rendy Tamamilang (OH)
  2. Yudha Mardiansyah Putra (MB)
  3. Alfin Daniel Pratama (S)
  4. Agil Angga Anggara (OH)
  5. Kristoforus Sina (MB)
  6. Fahreza Rakha Abhinaya (L)
  7. Farhan Halim (OH)
  8. Boy Arnez Arabi (OH)
  9. Hendra Kurniawan (MB)
  10. Prasojo (L)
  11. Raden Ahmad Gumilar (MB)
  12. Dio Zulfikri (S)
  13. Dawuda Alahimassalam (OP)
  14. Fahri Septian Putratama (OH)

Ofisial:

  • Pelatih: Li Qiujiang
  • Ass. Pelatih: Koko Prasetyo Darkuncoro
  • Ass. Pelatih: Anwar Sadat
  • Pelatih Fisik: Tarsono

Baca Juga: Dear PBVSI, Timnas Voli Putri Indonesia Disarankan Banyak-banyak Ikut Kompetisi Internasional Setelah Terjerembab di SEA V League 2024

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P