Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indra Sjafri Panggil 32 Pemain untuk Jalani TC Timnas U-20 Indonesia, Tidak Ada Welber Jardim dan Jens Raven

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 13 Agustus 2024 | 06:15 WIB
Selebrasi penyerang timnas U-19 Indonesia, Jens Raven usai mencetak gol ke gawang timnas U-19 Timor Leste di ASEAN Cup U-19 2024. (TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM)

Timnas U-20 Indonesia tergabung ke dalam Grup F bersama Timor Leste, Maladewa, dan Yaman.

Ajang tersebut akan digelar pada 21-29 September 2024.

Timnas U-20 Indonesia bertindak sebagai tuan rumah dalam babak tersebut.

Seluruh pertandingan Grup F akan digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat.

Baca Juga: Lionel Messi Kirim Pesan Menyentuh ke Sergi Roberto Usai Resmi Tinggalkan Barcelona karena Tak Dapat Kontrak Baru

Berikut 32 Pemain Timnas U-20 Indonesia

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Timnas Indonesia (@timnasindonesia)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P