Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Wow," demikian bunyi komentar singkat Kroos dengan tambahan tiga emoji monyet berwarna cokelat sedang menutup mata.
Baca Juga: Ngotot Tambah 1 Pemain Lagi, Man United Keluarkan Trik Paling Baru
???????????? Toni Kroos reacts to news about Barça set to release Ilkay Gündogan for free…
“Wow ????????????”. pic.twitter.com/Vae4gjZ64n
— Fabrizio Romano (@FabrizioRomano) August 20, 2024
Musim lalu, Guendogan merupakan sosok penting bagi skuad Barcelona dan menjadi nyawa di lini tengah mereka.
Saking pentingnya peran Guendogan, ia sampai dipercaya tampil hingga 51 pertandingan.
Dari jumlah laga tersebut Guendogan berhasil mencetak lima gol dan 14 assist.
Sayang, kontribusinya tak cukup untuk membawa Barcelona meraih gelar juara.