Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Ikuti Jejak PSM Menangi 3 Laga Awal Liga 1, Tuah Batakan tapi Rumput Kelelahan

By Bagas Reza - Rabu, 28 Agustus 2024 | 09:52 WIB
Manajemen Nusantara United berkunjung ke Stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur (Media Nusantara United)

"Ya karena mungkin hujan makanya lapangan soft, juga karena pertandingan kemarin PSM," ujar Pieter Huistra.

"Sangat sulit untuk dimainkan, ya masih banyak perbaikan yang harus dilakukan (untuk lapangan)."

"Cukup susah, tetapi kita masih bisa bermain di sini dengan baik."

Baca Juga: Hasil Korea Open 2024 - Dikalahkan Gunawan dari Hong Kong, Chico Kini Sudah 15 Kali Kalah Dini sejak Terakhir Kali Juara

INSTAGRAM/@PSM_MAKASSAR
Suasana pertandingan antara PSM vs Dewa United pada laga pekan ketiga Liga 1 2024-2025 di Stadion Batakan, Kalimantan Timur, Senin (26/8/2024).

"Saya hanya bisa memberi pujian kepada pemain untuk itu," imbuhnya.

Setelah ini Stadion Batakan akan memiliki jeda cukup panjang karena Liga 1 sudah akan libur selama kurang lebih 3 pekan untuk jeda internasional.

Sejak awal, jadwal Liga 1 diberi tambahan satu pekan untuk jeda internasional untuk mengaokomodir pemanggilan timnas Indonesia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P