Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thom Haye Tolak Tawaran Oxford United, Tersisa Dinamo Zagreb Saat Sang Profesor Tugas Bareng Timnas Indonesia

By Bagas Reza - Senin, 2 September 2024 | 19:35 WIB
Thom Haye sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). Indonesia menang 2-0 atas Filipina dan memastikan l (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Meski demikian, Thom Haye harus memutuskan pelabuhan mana untuk karier selanjutnya.

Beberapa negara sudah tidak akan lama lagi menutup bursa transfernya.

Baca Juga: Timnas U-20 Indonesia Dapat Pelajaran Berharga Dari Korea Selatan Sebelum Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Thom Haye (kanan) sedang menendang bola dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Yang pasti, Thom pernah menginginkan karier abroad (di luar Belanda) untuk masa depannya.

Daftar kompetisi dengan bursa transfer masih dibuka:

2 September
Belanda, Portugal, Denmark, Norwegia, Arab Saudi, Brasil

3 September
Hungaria

5 September
Kroasia, Austria

6 September
Belgia, Ukraina, Polandia, Slovakia

8 September
Ceska

9 September
Swiss, Qatar

11 September
Yunani

12 September
Rusia

13 September
Turki

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P