Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Head to Head Timnas Indonesia Vs Australia - Waktunya Ulangi Kesuksessan 43 Tahun Lalu

By Arif Setiawan - Senin, 9 September 2024 | 20:15 WIB
Suasana pertandingan antara timnas Indonesia vs Australia dalam laga babak 16 besar Piala Asia 2023 di Stadion Jassim bin Hamad, Al Rayyan, Doha, Minggu (28/1/2024). (The-AFC.com)

Gol semata wayang timnas Indonesia dicetak oleh Risdianto.

Timnas Indonesia lalu menelan kekalahan sebanyak 15 kali dari Australia.

Salah satu yang terburuk adalah kekalahan pada tahun 1973.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang mengikuti latihan di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (8/9/2024) malam.

Timnas Indonesia waktu itu dipermalukan Australia dengan skor telak 0-6.

Timnas Indonesia juga menelan kekalahan besar pada awal tahun ini.

Rafael Struick dkk harus tumbang dari Australia di babak 16 besar Piala Asia 2023 dengan skor 0-4.

Sementara itu, tiga laga lainnya berakhir dengan hasil seri.

Baca Juga: Bek Australia Waspadai Taktik Andalan Shin Tae-yong, Siap Patahkan Skema Serangan Balik Andalan Timnas Indonesia

Untuk lebih jelasnya, berikut head to head timnas Indonesia vs Australia: