Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Penampilan Maarten Paes tentu jadi harapan tersendiri masyarakat Tanah Air.
Masyarakat berharap kiper 26 tahun tersebut kembali tampil gemilang bagi Timnas Indonesia.
Ujian tersebut tiba pada laga kedua ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia kontra Australia pada Selasa (10/9/2024) di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.
Graham Arnold memuji sosok penjaga gawang kelahiran Nijmegen tersebut.
Dirinya menyoroti kemampuan spesial Maarten Paes.
Pelatih 60 tahun tersebut juga menyoroti kehadiran beberapa nama lain yang jadi tulang punggung Timnas Indonesia.
Dirinya mengakui bahwa Timnas Indonesia jadi negara dengan perkembangan sangat cepat di dunia sepak bola.
"Mereka sekarang punya kiper yang berbeda [Maarten Paes]," ujar Graham Arnold dikutip dari ESPN.
"Dan beberapa pemain lainnya."