Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Striker Australia Jadi Saksi, Semua Pemain Timnas Indonesia Korbankan Segalanya demi Lindungi Gawang

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 11 September 2024 | 12:40 WIB
Nathan Tjoe-A-On (kanan) sedang berduel udara merebut bola dengah Jackson Irvine (kiri) Ragnar Oratmangoen (tengah) sedang menguasai bola dalam laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Skuad Garuda layak mendapatkannya dan merayakan seperti membawa pulang kemenangan.

Di sisi lain, Australia harus bangkit dan mendapatkan hasil positif di laga selanjutnya.

"Ya mereka (suporter Indonesia) bernyanyi sekarang, mereka menjadi gila dan itulah yang saya maksudkan, mereka merayakan hasil imbang seperti sebuah kemenangan."

"Kami harus siap untuk mematahkan tim-tim seperti itu dan itu ada pada kami, kami harus benar-benar memperbaiki diri kami sendiri, kembali kepada sepak bola klub."

"Kepada para striker, para penyerang, para pemain sayap, kepada setiap pemain yang memiliki peluang malam ini, kami harus kembali dan mencetak gol-gol," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P