Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Bahkan ada bapak atau Ibunya itu orang Indonesia asli kok bisa-bisa mempertanyakan mereka gitu."
"Dan kebangsaan mereka."
"Mereka sudah kita urus sesuai dengan hukum kita, mereka mendapatakan kewarganegaan kemudian mereka juga kita bawa nih ke FIFA untuk pindah federasi dari negara aslanya menjadi federasi Indonesia."
"Dan ada tadi tanya paspornya (paspor lama belum dikembalikan)?"
"Dan yang pasti ketika masuk Indonesia, mereka pakai paspor Indonesia."
"Dan ketka keluar mereka juga pakai paspor Indonesia."
"Sudah lah, tidak usah bawa kontroversi yang tidak benar gitu."
"Dan kalu dibilang bahwa maslaah pembinaan usia dini, hei lihat Timnas U-16 kita itu gimana kemarin mereka bertanding."
"kemudain u-19 kita jadi juara Asia Tenggara, artinya ini regenrasinya bagus."
"U-23 kita itu pun sampai ke semifinal bahkan sampai main ke Paris untuk Play-off Olimpiade, artinya tahapan muda samapi senior ini berjalan."
"Jadi tolong ayo kita bngga dengan timnas kita, bangga denga merah putih."
"Jangan cari alasan dan mengaburkan sesuatu yang sudah baik bagi bangsa kita," ujarnya.