Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Ernando Ari Lama Dianggap Kiper Terbaik Indonesia, Tapi Dia Bukan Nomor Satu di Persebaya
Kini, berkat sumbangsih keduanya Persebaya semakin dekat dengan puncak klasemen.
Bajul Ijo memiliki poin sama dengan pemuncak klasemen Borneo FC.
Sama-sama mengoleksi 13 poin, Persebaya hanya kalah surplus gol dari Pesut Etam.
Persebaya bersama Borneo dan Persita Tangerang menjadi tim dengan kebobolan paling sedikit hingga pekan kelima.
Ketiganya baru kemasukan dua gol dari lima laga.
Setelah ini, Persebaya akan bertamu ke markas PSBS Biak di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Minggu (22/9/2024).
Pertarungan sengit diprediksi bakal tersaji karena kedua tim sedang dalam tren positif usai memenangi dua pertandingan beruntun.