Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya mengatakan setelah pertandingan melawan timnas Indonesia bahwa saya harus mengambil keputusan."
"Setelah melakukan refleksi mendalam, firasat saya mengatakan bahwa ini waktunya melakukan perubahan baik untuk dari saya maupun programnya," kata mantan pelatih Australia U-23 itu.
Baca Juga: Link Live Streaming PSS Sleman Vs Arema FC dan PSM Vs PSIS Semarang
Lanjut Graham Arnold, keputusan mundur ini diambil demi masa depan sepak bola Australia.
Ia juga telah memberikan segalanya untuk sepak bola Australia baik sebagai pemain dan pelatih.
"Jadi saya sangat bangga dengan apa yang telah dicapai selama masa jabatan saya," kata Graham Arnold.