Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pertama yakni menghajar Maladewa dengan skor 4-0 pada 25 September lalu.
Timnas U-20 Indonesia lalu mampu mengalahkan Timor Leste dengan skor 3-1 pada laga kedua yang terlaksana pada 27 September 2024.
Raihan enam poin membuat timnas U-20 Indonesia bertengger dipuncak klasemen Grup F.
Namun, posisi tim Merah Putih belum aman.
Yaman menempel ketat diperingkat kedua dengan raihan poin sama.
Timnas U-20 Indonesia memiliki posisi lebih baik karena unggul selisih gol.
Menariknya, perjuangan timnas U-20 Indonesia akan ditutup dengan melawan Yaman pada 29 September mendatang.
Baca Juga: Ronaldo Kwateh Akhirnya Jalani Debut di Liga Thailand Setelah 2 Bulan Direkrut Muangthong United
Hal ini sekaligus memperebutkan siapa yang berhak lolos ke Piala Asia U-20 2025 lewat jalur juara grup.