Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen MotoGP 2024 - Bagnaia Potong Separuh Keunggulan Martin, Comeback Marquez di Mandalika Tak Cukup untuk Naik Tingkat

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 28 September 2024 | 15:16 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, usai finis ketiga pada Sprint MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu, 28 September 2024 (BAY ISMOYO/AFP)

Dari posisi ke-12, Marquez yang langsung melejit ke posisi 5 sejak tikungan pertama.

Marquez sebenarnya berpeluang finis kedua, tetapi ambisi tersebut gagal setelah disalip Bastianini (Ducati Lenovo) yang lebih cepat pada dua lap terakhir.

Finis di belakang Bastianini membuat Marquez masih belum beranjak dari posisi keempat, tepat di bawah Bastianini, di klasemen sementara.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Indonesia 2024 - Marc Marquez Tak Punya Waktu Usai Apes 2 Kali, Jorge Martin Tercepat dengan Pecahkan Rekor

KLASEMEN MOTOGP 2024 SETELAH SPRINT GP INDONESIA

Pos. Pembalap Tim Poin
1 Jorge Martin Prima Pramac 341
2 Francesco Bagnaia Ducati Lenovo 329
3 Enea Bastianini Ducati Lenovo 291
4 Marc Marquez Gresini Racing 288
5 Brad Binder Red Bull KTM 165
6 Pedro Acosta* Red Bull GasGas Tech3 161
7 Maverick Vinales Aprilia Racing 152
8 Aleix Espargaro Aprilia Racing 127
9 Fabio di Giannantonio Pertamina Enduro VR46 122
10 Alex Marquez Gresini Racing 121
11 Marco Bezzecchi Pertamina Enduro VR46 116
12 Franco Morbidelli Prima Pramac 108
13 Fabio Quartararo Monster Energy Yamaha 73
14 Miguel Oliveira Trackhouse Racing 71
15 Jack Miller Red Bull KTM 58
16 Raul Fernandez Trackhouse Racing 49
17 Johann Zarco LCR Honda 24
18 Takaaki Nakagami LCR Honda 21
19 Augusto Fernandez Red Bull GASGAS Tech3 20
20 Joan Mir Repsol Honda 20
21 Alex Rins Monster Energy Yamaha 15
22 Pol Espargaro KTM 12
23 Dani Pedrosa KTM 7
24 Luca Marini Repsol Honda 5
25 Stefan Bradl HRC Team 2
26 Remy Gardner Monster Energy Yamaha 0
27 Lorenzo Savadori Aprilia Racing 0
ket: pembalap rookie    

Baca Juga: Starting Grid Moto3 Indonesia 2024 - Arbi Aditama Meningkat 2 Tingkat, Eks Murid Rossi di Bawah Setelah Insiden Konyol

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P