Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami mengembangkan gaya bermain kami, seperti yang saya katakan bahwa tim ini kuat dan memiliki kualitas, kami ingin memenangkan pertandingan," imbuh Reijnders.
AC Milan sendiri akan kembali melanjutkan perjalanan di Liga Italia 2024-2025 dengan melawan Udinese.
Dalam pertandingan tersebut, AC Milan akan bertindak sebagai tuan rumah dengan menjamu Udinese di Stadion San Siro.
Baca Juga: Sudah Ucap Sumpah Setia untuk Juventus, Paul Pogba Tutup Peluang Gabung AC Milan
Laga antara I Rossoneri dan Zebrette sendiri akan digelar pada Sabtu (19/10/2024) waktu setempat atau pukul 23.00 WIB.
Jika berhasil memenangkan laga melawan Udinese, maka AC Milan bisa menjaga asa mereka untuk bersaing memperebutkan scudetto.
Saat ini, AC Milan hanya terpaut lima poin dengan pemuncak klasemen sementara Liga Italia, Napoli.