Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Di babak, kami terus menyerang, coba untuk mencetak gol, tetapi kadang sulit karena Persib main blok rendah jadi formasi 5-4-1."
"Namun kami terus mencoba, tetapi kami tidak punya kualitas mendobrak di area final third untuk menembak," ucap Paul Munster.
Meski kalah, Persebaya tetap memuncaki klasemen sementara Liga 1 2024-2025.
Bajul Ijo berada di puncak dengan raihan 17 poin.
Persib sendiri berhak merangsek keperingkat kedua.
Tim asuhan Bojan Hodak sukses mengemas 16 poin dari delapan laga yang dijalani.