Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Liga 1 2024/2025 - Bali United Geser Persebaya di Puncak, Persib Turun Peringkat

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 20 Oktober 2024 | 22:40 WIB
Jersey terbaru Bali United untuk menyambut Liga 1 2024/2025. (BALIUTD.COM)

Hanya saja, Bali United unggul selisih gol atas Persebaya.

Kemenangan Bali United itu tidak hanya berdampak ke Persebaya.

Persib Bandung juga harus merasakan turun peringkat dari posisi kedua menuju ketiga.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Gol Menit Berdarah Privat Mbarga Bawa Bali United Bungkam Persita

Tim berjulukkan Maung Bandung itu mempunyai 16 poin dari delapan pertandingan yang sudah dijalani.

Di bawah Persib, ada PSM Makassar, Borneo FC, Persik Kediri, Persija Jakarta, Arema FC, PSBS Biak, dan Persita, yang masuk ke dalam 10 besar.

Di papan bawah terdapat PSS Sleman, Semen Padang, dan Madura United.

Adapun, seluruh pertandingan pekan kedelapan Liga 1 2024/2025 sudah berakhir.

Baca Juga: Sudah Dihubungi PSSI, Penyerang Tajam Liga Belanda Segera Gabung Timnas Indonesia?

Berikut Hasil Pertandingan Pekan Kedelapan Liga 1 2024/2025