Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Grup G Usai Timnas Indonesia Seri Lawan Australia - Garuda Asia Lolos ke Piala Asia U-17 2025

By Metta Rahma Melati - Minggu, 27 Oktober 2024 | 23:45 WIB
Suasana pertandingan antara timnas U-17 Indonesia melawan timnas U-17 Australia, Minggu (27/10/2024). (INSTAGRAM/@TIMNASINDONESIA)

Timnas U-17 Indonesia lolos lewat jalur satu dari lima runner-up terbaik.

Saat ini timnas U-17 Indonesia di posisi ketiga klasemen runner-up terbaik dengan 4 poin.

Laga melawan tim terbawah yakni Kepulauan Mariana Utara tak dihitung.

Timnas U-17 Indonesia lolos ke Piala Asia U-17 2025 cukup dengan 4 poin itu.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Tumbangkan Persis Solo, Bali United Jadi Pemuncak Klasemen

Klasemen Grup G:

os Team Pld W D L GF GA GD Pts
1 Australia  3 2 1 0 22 1 +21 7
2 Indonesia  3 2 1 0 11 0 +11 7
3 Kuwait  2 0 0 2 1 4 −3 0
4 Kepulauan Mariana Utara 2 0 0 2 0 29 −29 0

Klasemen runner-up terbaik:

Pos Grp Team Pld W D L GF GA GD Pts
1 C China 2 1 1 0 4 2 +2 4
2 I Vietnam 2 1 1 0 3 1 +2 4
3 G Indonesia 2 1 1 0 1 0 +1 4
4 J Oman 2 1 0 1 5 2 +3 3
5 E Irak 2 1 0 1 4 1 +3 3
6 F Qatar 1 1 0 0 2 0 +2 3
7 D India 2 1 0 1 3 3 0 3
8 A Iran 2 1 0 1 2 4 −2 3
9 H Malaysia 2 0 1 1 2 4 −2 1
10 B Filipina 2 0 0 2 0 9 −9 0
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P