Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kevin Diks Selangkah Lagi Perkuat Timnas Indonesia, Posisi Rizky Ridho Paling Terancam

By Arif Setiawan - Selasa, 5 November 2024 | 14:15 WIB
Rizky Ridho sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Pelatih asal Korea Selatan itu justru memaksakan Calvin Verdonk bermain sebagai bek tengah.

Meski begitu, Rizky Ridho tetap mendapat menit bermain melawan Bahrain dan China.

Pemain milik Persija itu menggantikan Jordi Amat pada laga melawan Bahrain.

Rizky Ridho lalu mengganti Shayne Pattynama ketika laga melawan China.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P