Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Jepang Soroti Manuver Timnas Indonesia, Samurai Biru Wajib Waspada

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 7 November 2024 | 10:00 WIB
Reaksi pemain keturunan Indonesia, Kevin Diks, saat membela FC Copenhagen di ajang UEFA Conference League. Penalti Diks selamatkan klubnya dari kekalahan di kandang Real Betis (24/10/2024). (LISELOTTE SABROE/AFP)

Baca Juga: Cetak Assist di Persija, Rizky Ridho Semakin Termotivasi Bela Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi

Masih dalam sumber yang sama, cedera Mees Hilgers kemungkinan akan berdampak langsung ke timnas Indonesia.

Salah satunya dengan mengorbankan posisi bek FC Twente tersebut untuk Kevin.

Baik Mess dan Kevin sama-sama berposisi sebagai bek tengah dan merupakan pemain kunci di klubnya masing-masing.

"Skuad yang terdiri dari 27 pemain telah diumumkan dan Diks tidak masuk dalam skuat."

"Namun cedera yang dialami bek Mees Hilgers bisa saja membuat perubahan," tutupnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P