Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hajime Moriyasu Sudah Kantongi Kekuatan Timnas Indonesia, Samurai Biru Siap Bawa Tiga Poin dan Clean Sheet dari SUGBK

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 7 November 2024 | 18:15 WIB
Pelatih timnas Jepang, Hajime Moriyasu, saat memberikan arahan dalam partai perdana Grup E Piala Dunia 2022 melawn timnas Jerman, Rabu (23/11/2022). (TWITTER.COM/DATASCOUT_)

Hajime Moriyasu memuji pemain Timnas Indonesia yang bisa bermain cerdas.

Namun, juru taktik 56 tahun itu menegaskan bahwa pemainnya siap main lebih cerdas lagi.

Pemainnya harus lebih bekerja keras lagi untuk mendobrak pertahanan Timnas Indonesia.

"Meskipun lawan kami bermain sangat cerdas," ujar Moriyasu.

"Kami akan bertarung lebih cerdas dan mengungguli mereka."

"Melawan lawan yang memperkuat pertahanannya," ujarnya.

Hajime Moriyasu tak ingin mengulang hasil lawan Australia di kandang sendiri.

Baca Juga: Psywar Bek Jepang dari Budesliga Bakal Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Kala itu, Jepang ditahan imbang 1-1 oleh Australia.

Jepang harus tampil lebih agresif agar hasil imbang lawan Australia tak terulang.