Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Duel Lawan Timnas Indonesia Dianggap Bawa Hoki, Skuad China Tak Sabar Kunjungi Jakarta

By Beri Bagja - Jumat, 15 November 2024 | 16:50 WIB
Pemain timnas Indonesia Rafael Struick (kiri) berebut bola dengan pemain China, Jiang Guangtai (tengah) dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Qingdao, provinsi Shandong, Selasa (15/10/2024). (AFP)

"Jika bisa merebut 2 poin dari Saudi dan Australia, mereka akan mempunyai 12 angka dan mungkin mampu untuk lolos langsung ke Piala Dunia," tulis media berbasis di Beijing dan Delaware tersebut.

Partai Indonesia vs China akan digelar di markas Tim Garuda pada matchday 9 yang dijadwalkan mentas 5 Juni 2025.

Besar kemungkinan pertandingan ini tetap digelar di Jakarta.

Dua tim teratas klasemen di setiap grup berhak meraih tiket langsung ke putaran final Piala Dunia 2026 di Amerika Utara.

Adapun tim peringkat 3-4 akan diadu kembali pada putaran keempat yang dimulai pada 8 Oktober 2025.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P