Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Statistik Aneh Grup C, Tak Ada yang Jago Kandang termasuk Timnas Indonesia hingga Jepang

By Arif Setiawan - Minggu, 17 November 2024 | 18:45 WIB
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes (tengah), saat bertanding dalam laga babak penyisihan grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan timnas Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (15/11/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Lanjut ke timnas China.

Timnas China sejauh ini baru menjalani dua laga kandang.

Dua laga tersebut berakhir dengan sekali menang dan sekali kalah.

Rinciannya sebagai berkut:

Timnas China 1-2 Arab Saudi
Timnas China 2-1 Timnas Indonesia

Timnas Bahrain sejauh ini telah melakoni tiga laga kandang.

Hanya, nasib malang selalu diperoleh timnas Bahrain karena tak satu pun laga berakhir dengan kemenangan.

Rinciannya sebagai berikut:

Timnas Bahrain 0-5 Jepang
Timnas Bahrain 2-2 Indonesia
Timnas Bahrain 0-1 China.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain Timnas Indonesia yakni Justin Hubner, Yakob Sayuri, Rafael Struick, Ragnar Oratmangoen, Thom Haye, Nathan Tjoe-A-On, dan Calvin Verdonk sedang menyanyikan lagu Indonesia Raya jelang berlaga di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (15/11/2024).

Terakhir ada timnas Indonesia.

Timnas Indonesia telah melakoni dua laga kandang dengan hasil sekali seri dan sekali kalah.

Rinciannya sebagai berikut:

Timnas Indonesia 0-0 Australia
Timnas Indonesia 0-4 Jepang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P