Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada akhirnya, Ole dan Verdonk saling berhadapan satu sama lain.
Namun kali ini, duel tersebut dalam keadaan yang berkebalikan.
Ole yang diplot sebagai striker mendapat tugas bertahan untuk mempertahankan keunggulan FC Utrecht.
Sedangkan Calvin Verdonk ditugaskan menyerang agar NEC Nijmegen menyamakan kedudukan.
Dalam sebuah momen tendangan bebas pada menit ke-87, Calvin Verdonk menggebok Ole Romeny yang jadi pagar betis.
Pada momen-momen berikutnya, Ole juga sempat menghalangi Verdonk melepaskan umpan atau crossing.
Pada akhirnya, FC Utrecht berhasil mempertahankan keunggulan 2-1 atas NEC Nijmegen.
Semoga Ole Romeny bisa bertemu kembali Calvin Verdonk saat berada satu tim di timnas Indonesia saat Maret 2025 nanti.