Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Mungkin mereka sedikit tertekan secara mental karena dekat dengan zona degradasi."
"Tapi kita tidak mudah bermain, kita cetak 2 gol, kena tiang lebih dari 2 kali."
"Secara serangan cukup bagus, pertahanan agak sedikit lambat dalam second ball, saya kira tim ini layak untuk menang," tambahnya.