Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Liga 1 - Persebaya Makin Nyaman di Puncak, PSIS Semarang Masih Berjuang di Papan Tengah

By Wila Wildayanti - Rabu, 11 Desember 2024 | 22:45 WIB
Suasana pertandingan Persebaya vs Persik pada laga pekan ke-14 Liga 1 2024/2025 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (11/12/2024). (INSTAGRAM/@PERSIKFCOFFICIAL)

Baca Juga: Absennya Paul Munster Tak Surutkan Motivasi Persebaya di Derbi Jatim, Siap Rebut Tiga Poin dari Arema FC

Sementara itu, persaingan di papan tengah pun tak jauh berbeda.

Persaingan dipastikan ketat karena PSIS Semarang yang baru saja meraih kemenangan 2-1 atas Bali United di pekan ke-14 ini baru hanya mengemas 17 poin.

Mereka masih bisa digeser oleh beberapa tim untuk bisa menggantikan posisinya di peringkat ke-13 klasemen.

Ini karena tim-tim yang ada di bawahnya seperti Barito Putera hingga Semen Padang FC pun berusaha untuk bisa merangkak naik.

Walaupun PSIS Semarang saat ini yang menempati posisi ke-13 mengemas 17 poin dan ini beda tujuh poin buat Barito Putera yang berada di bawahnya.

Sementara tim-tim yang ada di atas PSIS Semarang memiliki rata-rata poin yang sama dengan mengemas 18 poin.

Ada tiga klub yang memiliki poin sama yakni Persik kediri, Malut United, dan Dewa United.

Untuk itu, persaingan di bawah hingga papan tengah memang cukup rumit, karena bisa digeser siapapun.

Ini jelas berbeda dengan Persebaya yang memang semakin nyaman berada di posisi puncak klasemen sementara Liga 1.

Berikut Klasemen Sementara Liga 1 2024/2025:

No.   Klub   MP   W   D   L   PTS   GF   GA   GD
1.   Persebaya   14 10 3 1 33 20 10 10
2.  Persib 12 7 5 0 26 21 9 12
3.  Persija 14 7 4 3 25 20 12 8
4.  Borneo FC 14 6 5 3 23 17 9 8
5.  PSM 13 5 7 1 22 16 8 8
6.  Arema FC 13 6 3 4 21 21 16 5
7.  Bali United 13 6 3 4 21 18 12 6
8.  PSBS Biak 13 6 3 4 21 10 8 2
9.  Persita  13 6 3 4 21 10 8 2
10.   Persik Kediri  14 5 3 6 18 13 18 -5
11.   Malut United 13 4 6 3 18 14 13 1
12.  Dewa United 13 4 6 3 18 22 16 6
13.  PSIS Semarang  14 5 2 7 17 9 13 -4
14.  Barito Putera 13 2 4 7 10 10 23 -13
15.  Semen Padang FC  14 2 3 9 9 10 25 -15
16.  PSS Sleman 13 3 2 8 8 12 14 -2
17.  Persis Solo 13 2 2 9 8 9 21 -12
18.  Madura United 14 1 3 10 6 13 28 -15

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P