Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tugas Jay Idzes Makin Berat, Partner Paling Diandalkan di Venezia KO Sampai Akhir Musim

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 19 Desember 2024 | 07:20 WIB
Jay Idzes (kiri), kehilangan partner terbaiknya di Venezia sampai akhir musim ini setelah Michael Svobodo mengalami cedera ACL. (MARCO BERTORELLO/AFP)

Padahal, tembok klub promosi ini sedang keropos-keroposnya.

I Neroverdi sudah kebobolan 29 gol dalam 16 pertandingan di Liga Italia.

Sepanjang musim ini, Venezia hanya 2 kali mendapatkan hasil clean sheet.

Mereka sempat imbang 0-0 melawan Fiorentina (25/8/2024) dan menang 2-0 atas Genoa (21/9/2024).

Setelah itu dalam 11 pertandingan beruntun, Jay Idzes dkk. kebobolan 21 gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P