Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
“Vietnam vs Timnas Thailand, yang banyak orang bilang sebagai pertandingan El Clasico, saya belum pernah mengalaminya,” ucapnya.
Menurutnya, dalam pertandingan besar ini, Gajah Perang bertemu Vietnam di final.
Tentu saja ini akan menjadi laga menarik untuk disaksikan menurutnya.
Mantan pelatih Buriram United ini juga mengatakan bahwa laga El Clasico ini menjadi pertanda baik.
Pasalnya, laga seru baru akan tersaji di laga puncak ajang dua tahunan ini.
Dalam pertandingan klasik ini, Ishii berharap bahwa laga final ini nanti bisa berlangsung dengan baik.
Baca Juga: Kata Pelatih Thailand Usai Amankan Final ASEAN Cup 2024, Ungkap Keresahan Jelang Lawan Vietnam
Ia juga berharap pertandingan antara Thailand Vs Vietnam baik di laga leg pertama maupun kedua final ASEAN Cup 2024 ini bisa berlangsung dengan adil.
Juru taktik asal Negeri Sakura berharap pertandingan nanti bisa berlansgung adil untuk kedua tim.