Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap, Mo Salah Akui Sempat Ragukan Kemampuan Arne Slot Saat Baru Ditunjuk sebagai Pelatih Liverpool

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 3 Januari 2025 | 11:20 WIB
Mohamed Salah sempat mengaku tak yakin dengan kemampuan Arne Slot. (X.COM/FABRIZIOROMANO)

Sang raksasa Merseyside bertengger di posisi teratas klasemen Liga Inggris karena mengumpulkan 45 poin dari 18 pertandingan ini.

Mereka unggul 6 poin dari Arsenal di tempat kedua yang sudah bermain 19 kali.

Sementara dalam fase liga di Liga Champions, Liverpool mengoleksi 18 poin dari 6 kali main.

Liverpool unggul 3 poin atas Barcelona yang berada tepat di bawahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P