Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Liverpool masih aman berada di puncak klasemen sementara Liga Inggris. dengan keunggulan enam poin atas Arsenal.
Sementara Man United berada di peringkat ke-13, satu tingkat lebih atas dari posisi mereka pada pekan lalu.
Berikut hasil Liga Inggris pekan ke-20 seperti dilansir BolaSport.com dari situs resmi Premier League hingga Minggu (5/1/2025) malam WIB:
Berikut klasemen sementara Liga Inggris hingga pekan ke-20:
Klasemen Liga Inggris (klik tautan)