Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Salah satu faktor yang menjadi evaluasi kepada Shin Tae-yong adalah masalah komunikasi.
Shin sendiri harus didampingi oleh penerjemah karena tidak bisa berbahasa Inggris.
Selain itu, komunikasi yang buruk membuat hubungan dia dan Elkan Baggott semakin merenggang dan sang pemain tidak kunjung mendapatkan panggilan timnas lagi.
Aspek taktikal juga menjadi pertimbangan PSSI melepas Shin.
"Dinamika dalam komunikasi adalah salah satu isu yang kami masukkan."
"Tetapi juga kami merasa kami membutuhkan pelatih yang bisa mengasah taktikal, ini evaluasi yang kami lakukan," tutupnya.