Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Sudah Jalin Kedekatan dengan Erick Thohir Sejak Piala Asia 2023

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 9 Januari 2025 | 10:15 WIB
Legenda Belanda, Patrick Kluivert, resmi dilantik sebagai pelatih timnas Indonesia pada Rabu (8/1/2025). (FABRICE COFFRINI/AFP)

Dirinya berterima kasih kepada pendahulunya di Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Juru taktik asal Belanda tersebut ingin meneruskan apa yang sudah dibangun oleh Shin Tae-yong.

Selain itu, Kluivert ingin membawa Indonesia ke Piala Dunia 2026.

"Saya langsung antusias, karena potensinya sangat besar. Indonesia adalah negara dengan penduduk hampir 300 juta jiwa, banyak di antaranya yang tergila-gila pada sepak bola," ujar Kluivert.

"Selain itu, kini ada kemungkinan warga Indonesia ada di Eropa."

"Dan berkat pendahulu saya Shin Tae-yong, kita punya peluang untuk menyelenggarakan Piala Dunia di Amerika, Meksiko, dan Kanada," tutupnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P