Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Arsenal Kebobolan Menit Terakhir, Aubameyang Ingin Melangkah ke Final Liga Europa
Septian Tambunan
Www.bolasport.com - 21/09/2018, 06:46 WIB
Penyerang Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang, menilai timnya masih harus memperbaiki diri seusai laga Grup E Liga Europa kontra Vorskla Poltava di Stadion Emirates, Kamis (20/9/2018) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.
KOMENTAR