Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Revolusi Besar-besaran, Hanya 7 Pemain yang Bakal Selamat!

By Taufan Bara Mukti - Rabu, 18 April 2018 | 10:40 WIB
 Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku (tengah), merayakan golnya ke gawang Brighton and Hove Albion pada pertandingan Piala FA di Old Trafford, Manchester, Inggris, Sabtu (17/3/2018).
OLI SCARFF/AFP
Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku (tengah), merayakan golnya ke gawang Brighton and Hove Albion pada pertandingan Piala FA di Old Trafford, Manchester, Inggris, Sabtu (17/3/2018).

Manchester United berencana mendepak sebagian besar pemain pilarnya untuk musim depan.

Langkah tegas diambil oleh Manchester United setelah tampil buruk di Liga Inggris musim ini.

Manchester United gagal menjuarai Liga Inggris setelah kalah dari West Bromwich Albion pada akhir pekan lalu.

Sementara di Liga Champions, Manchester United tersingkir di babak 16 besar dari wakil Spanyol, Sevilla.

Harapan Manchester United untuk memenangkan gelar musim ini tinggal menyisakan Piala FA saja.


Pemain Manchester United, Romelu Lukaku, melepas tembakan ke arah kiper West Bromwich Albion, Ben Foster, pada laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Minggu (15/4/2018).(PAUL ELLIS/AFP)

The Red Devils masih berlaga di semifinal Piala FA dan harus menghadapi Tottenham Hotspur.

Akibat rapor merah musim ini, Manchester United berencana untuk melakukan revolusi besar-besaran.

Tak tanggung-tanggung, manajemen Setan Merah dikabarkan bakal menjual sebagian besar pemain mereka musim depan.

(Baca Juga: Pertama Kali Sejak 16 Tahun, Tim Barcelona Nihil Jebolan La Masia)


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Independent.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Misi Bojan Hodak Bawa Persib Tebus Dosa Saat Lawan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X