Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Didepak Persib, Michael Essien Merapat ke Bali United?

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 18 Maret 2018 | 08:16 WIB
Gelandang Persib Bandung, Michael Essien, saat melawan Sriwijaya FC di Piala Presiden 2018, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Michael Essien, saat melawan Sriwijaya FC di Piala Presiden 2018, Selasa (16/1/2018).

Kepastian nasib Michael Essien di Persib Bandung memang belum jelas. Namun eks pemain Real Madrid itu hampir pasti tak dipertahankan manajemen Persib.

Sebabnya, nama Michael Essien tak ada dalam daftar pemain yang dikenalkan pada acara launching tim, Sabtu (17/3/2018) di Bandung.

Persib justru memperkenalkan penyerang baru, Jonathan Jesus Bauman, sebagai rekrutan teranyar Maung Bandung.

Persib juga merilis empat nama pemain asing yang akan dimainkan di kompetisi Liga 1 2018.

Mereka adalah Bojan Malisic, Ezechiel N'Douassel, Oh In-kyun, dan Jonathan Bauman.


Gelandang Persib Bandung, Michael Essien, saat melawan Sriwijaya FC di Piala Presiden 2018, Selasa (16/1/2018). (HERKA YANIS/BOLASPORT.COM)

Menilik regulasi hanya empat pemain asing yang diperbolehkan dalam satu tim, berarti Essien harus merelakan tempatnya digusur oleh Bauman.

Memang belum ada pernyataan resmi dari manajemen Persib soal status Essien di klub.

Namun, menurut Zainuri Hasyim, manajemen sedang mencari solusi terbaik dengan pemain asal Ghana itu.

"Status Essien sampai saat ini masih dibicarakan dengan manajemen. Kami cari jalan keluar terbaik, win-win solution-lah agar tak ada masalah," ucap Zainuri seusai launching tim Persib di Graha Persib, Sabtu (17/3/2018).


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Bali.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Bek Jepang Era Erick Thohir Bertekad Kalahkan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X