(Baca Juga: Catat! Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Matchday Kelima, Ada Ulangan Partai Final 2015)
Menurut Bellerin, kritikan yang dialamatkan kepada Oezil adalah hal yang tak berdasar.
"Mesut adalah pemain yang paling banyak dikritik. Tapi pada kenyataannya, para pemain senang bisa bermain dengannya. Ia membuat hal sulit menjadi mudah bagi kami," ucapnya lagi.
Berkat tampilan ciamik itu, Oezil pun diganjar dengan predikat Man of The Match pada pertandingan tersebut.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | standard.co.uk |
Komentar